Friday, January 20, 2012

Kumpulan Tutorial Rooting Galaxy Family

Posted by Agus Barkah Hamdani Posted on 1:49 AM
sebelum proses Rooting, kiranya pelu diketahui mengenai root itu sendiri. apa itu root? untuk apa? manfaatnya apa? untuk itu, saya akam meminjam definisi root dari sebuah website. di web tersebut, root didefinisikan sebagai cara untuk memberi hak akses penuh (Administrator) kepada pengguna Android untuk dapat masuk ke sistem Android. Dengan melakukan Root, pengguna dapat menambah, mengurangi maupun memodifikasi file-file atau data-data yang terletak pada sistem Android yang bila dalam keadaan standar (belum root) file-file tersebut tidak dapat di akses.
Konsekuaensinya, bagi HH yang masih memiliki garansi resmi dari vendor, maka akan menghilangkan garansi tersebut karena root bisa memberikan efek terhadap beberapa fungsi standar HH. efek tersebut, tidak diakibatkan langsung oleh rootnya. akan tetapi, karena efek tidak langsung. diantaranya karena user bisa men-setting HH sesuai dengan keinginannya, yang mungkin membuat HH tidak stabil. Secara keseluruhan, Root sangatlah bermanfaat dalam dunia android. akan tetapi, gunakan sesuai dengan fungsinya dan kemampuan HH masing-masing.
setiap HH, memiliki cara dan bahan masing-masing yang berbeda satu sama lainnya. bahkan, walaupun HH sama akan tetapi berbeda versi Firmware yang digunakan, maka cara dan bahannya pun berbeda. berikut adalah cara root untuk Galaxy Family sesuai dengan tipe.

GALAXY 5510 (GAZZY)
Persiapan:
  • Stok Rom Gingerbread.
  • Download bahan root [2.3.6] yang dibutuhkan (lihat di bawah).
Proses:
  1. Lebih baik, bahan disimpan di sdcard/ [tanpa folder]
  2. Masuk Recovery Mode, dengan tekan & tahan tombol Q + Power secara bersamaan dalam kondisi HH mati.
  3. Setelah masuk Recovery Mode, ada beberapa Opsi. untuk rooting, silahkan pilih Apply update from sdcard. [untuk memilih, gunakan tombol volume atas/bawah]
  4. Selanjutnya, pilih file .zip [bahan rooting yang telah didownload]
  5. HH akan memproses, setelah selesai proses masuk menu utama dan pilih Reboot System
  6. Instalasi selesai, dan tanda bahwa rooting berhasil adalah adanya aplikasi Super User.



GALAXY ACE
Persiapan:
  • Stok Rom Gingerbread
  • Download bahan root [2.3.4 - 2.3.5] yang dibutuhkan (lihat di bawah).
  • Untuk unroot, prosesnya sama dengan rooting. akan tetapi, bahan yang digunakan berbeda. untuk unroot [2.3.3/2.3.4/2.3.5], bisa didownload (lihat di bawah).
Proses:
  1. Lebih baik, bahan disimpan di sdcard/ [tanpa folder]
  2. Masuk Recovery Mode, dengan tekan & tahan tombol Home [tengah] & tombol Power secara bersamaan dalam kondisi HH mati.
  3. Setelah masuk Recovery Mode, ada beberapa Opsi. untuk rooting, silahkan pilih Apply update from sdcard. [untuk memilih, gunakan tombol volume atas/bawah]
  4. Selanjutnya, pilih file .zip [bahan rooting yang telah didownload]
  5. HH akan memproses, setelah selesai proses masuk menu utama dan pilih Reboot System
  6. Instalasi selesai, dan tanda bahwa rooting berhasil adalah adanya aplikasi Super User.
 
GALAXY MINI
Persiapan:
  • Stok Rom Gingerbread.
  • Download bahan root [2.3.4] yang dibutuhkan (lihat di bawah).
  • Untuk unroot, prosesnya sama dengan rooting. akan tetapi, bahan yang digunakan berbeda. untuk unroot [2.3.4], bisa didownload (lihat di bawah).
Proses:
  1. Lebih baik, bahan disimpan di sdcard/ [tanpa folder]
  2. Masuk Recovery Mode, dengan tekan & tahan tombol Home [tengah] & tombol Power secara bersamaan dalam kondisi HH mati.
  3. Setelah masuk Recovery Mode, ada beberapa Opsi. untuk rooting, silahkan pilih Apply update from sdcard. [untuk memilih, gunakan tombol volume atas/bawah]
  4. Selanjutnya, pilih file .zip [bahan rooting yang telah didownload]
  5. HH akan memproses, setelah selesai proses masuk menu utama dan pilih Reboot System
  6. Instalasi selesai, dan tanda bahwa rooting berhasil adalah adanya aplikasi Super User.


GALAXY GIO
Persiapan:
  • Stok Rom Gingerbread.
  • Download bahan root [2.3.6] yang dibutuhkan (lihat di bawah).
Proses:
  1. Lebih baik, bahan disimpan di sdcard/ [tanpa folder]
  2. Masuk Recovery Mode, dengan tekan & tahan tombol Home [tengah] & tombol Power secara bersamaan dalam kondisi HH mati.
  3. Setelah masuk Recovery Mode, ada beberapa Opsi. untuk rooting, silahkan pilih Apply update from sdcard. [untuk memilih, gunakan tombol volume atas/bawah]
  4. Selanjutnya, pilih file .zip [bahan rooting yang telah didownload]
  5. HH akan memproses, setelah selesai proses masuk menu utama dan pilih Reboot System
  6. Instalasi selesai, dan tanda bahwa rooting berhasil adalah adanya aplikasi Super User.

GALAXY YOUNG
Persiapan:
  • Stok Rom Gingerbread.
  • Download bahan root [2.3.5] yang dibutuhkan (lihat di bawah).
Proses:
  1. Lebih baik, bahan disimpan di sdcard/ [tanpa folder]
  2. Masuk Recovery Mode, dengan tekan & tahan tombol Home [tengah] + tombol Power + Volume Atas secara bersamaan dalam kondisi HH mati.
  3. Setelah masuk Recovery Mode, ada beberapa Opsi. untuk rooting, silahkan pilih Apply update from sdcard. [untuk memilih, gunakan tombol volume atas/bawah]
  4. Selanjutnya, pilih file .zip [bahan rooting yang telah didownload]
  5. HH akan memproses, setelah selesai proses masuk menu utama dan pilih Reboot System
  6. Instalasi selesai, dan tanda bahwa rooting berhasil adalah adanya aplikasi Super User.
daftar sumber tulisan
download esExplorer di //www.ciebal.web.id/2011/10/tutorial-root-android-2-3-4-gingerbread-samsung-galaxy-ace.html



cara download : blok link dibawah, kemudian klik kanan lalu pilih opsi "go to..."
download rooter untuk galaxy 551 di //www.tusfiles.net/ya4fksfvs06c
download rooter untuk galaxy ace di //www.tusfiles.net/pk4lv4hdwekz
download unrooter untuk galaxy ace di //www.tusfiles.net/69jdrypt80lh
download rooter untuk galaxy mini di //www.tusfiles.net/uez5w3ydwtx2
download unrooter untuk galaxy mini di //www.tusfiles.net/521hqweo2u2r
download rooter untuk galaxy gio di //www.tusfiles.net/7vmpw7rylkbz
download rooter untuk galaxy young di //www.tusfiles.net/6ijmysoaw1k9
Sponsors : Hangup Circle | Customize Blogger Template | Best Blogger Themes
Copyright © 2013. ekonsul - All Rights Reserved
Template Design by Razor Madush | Published by New Blog Themes
Powered by Blogger
New Blogger Themes New Blogger Themes